Memahami Publik

“Tulislah tema dan ‘lead’ artikel yang memancing pembaca, Mas,” saran seorang editor di portal Inilah.Com, “Yang keywords-nya menarik pembaca dan mesin pencari Google.” Yang dimaksudnya adalah fokus tulisan dan frasa hendaknya mengacu pada apa yang diinginkan pembaca. Tentu saja itu tidak selalu mudah, karena sering kali penulis kolom seperti ini lebih sibuk memikirkan apa yang … Continue reading Memahami Publik