Mengapa para Nabi berasal dari Keluarga yang Sama?

Adakah dari kita yang bisa menjawab pertanyaan ini: "Mengapa para nabi berasal dari keluarga ('ahlulbait') yang sama?" Rupanya kawan yang bertanya itu baru selesai membaca Surat Ali-Imraan. Di antara hikmah yang bisa dipetik dari surat ketiga dalam Al-Quran itu, tetapi sekaligus termaktub pada banyak ayat lain dalam kitab suci itu adalah bahwa, ternyata semua tugas … Continue reading Mengapa para Nabi berasal dari Keluarga yang Sama?

Imam yang Syahid di Mihrab

Setiap memasuki hari ke-19 sampai ke-23 bulan Ramadhan mayoritas umat Islam akan mengenang peristiwa besar yang terjadi pada tahun 40 Hijriah. Berikut ini kisah singkatnya. Tulisan seni kaligrafi 'Ali bin Abithalib': sang Singa Allah Mirip Nabi saw, akhlak Imam Ali bin Abithalib (as) sungguh luhur. Saat itu kepalanya baru saja ditebas pedang. Racun di badannya … Continue reading Imam yang Syahid di Mihrab

Eh, Ternyata Ada 8 Mazhab Islam

Jika ada orang yang merasa benar sendiri, seolah hanya aliran (mazhab)-nya saja yang benar, mungkin perlu membaca ini. Luaskan wawasan; gunakan kepala dingin untuk menjadi umat yang adil, di tengah -- ummatan washatan. Bukankah di depan Tuhan nanti, hati yang bersih (qalbun saliiem) lah yang akan dilihat-Nya, bukan fiqih siapa yang kita jadikan rujukan?

Public Relations pada Zaman Disrupsi

Banyak yang bisa dipelajari dari perkembangan Public Relations saat ini. Berkat internet, semuanya berubah. Bagi mereka yang bergerak di bidang PR, atau sedang kuliah, kiranya beberapa bahan ini akan berguna untuk dipelajari. Satu di antara publik terpenting adalah MEDIA. Berikut ini beberapa buku dan jurnal terkait Media Handling dan PR. Yang berminat bisa mengirim email … Continue reading Public Relations pada Zaman Disrupsi

Foto Cheetah dan Impala ini Bikin Kesal Pemotretnya

Kisah tentang impala (kadang disebut secara keliru sebagai rusa) itu didistorsi banyak orang, juga di Indonesia, menjadi cerita palsu. Dan membuat pemotretnya marah. Story of excellent picture that makes the photographer, Alison Buttigieg, felt pissed off. Read the news here, and in Buttigieg's Facebook page (see below). Dalam foto itu, tampak seekor impala yang sedang dikeroyok … Continue reading Foto Cheetah dan Impala ini Bikin Kesal Pemotretnya

Beda Mentari dan Rembulan dalam Qur’an

Ketika Allah menyifati Rembulan (qamar), Dia menyebutnya dgn "Muniiran" atau yang "Memantulkan Cahaya". Dan ketika Allah menyebut sifat Matahari, ia dikatakan sebagai Siraajan wahhaajan, atau "Sinar yang menerangi". Tapi ketika Allah menyebutkan sifat Nabi saw, beliau (Rasulullah saw) digambarkan sebagai memiliki gabungan keduanya: Siraajan dan Muniiran. Siraaj atau Siraajan, bagai matahari (sinar yg menerangi), dan sekaligus … Continue reading Beda Mentari dan Rembulan dalam Qur’an

Masa’ Syekh Al-Azhar Bicara Syiah?

"Syiah? Sheikh Al-Azhar bicara Syiah; masa' siiiih?" tanya teman Kiwir. Eh, ternyata benar. Simak saja wawancara wartawan tentang Syiah itu dengan sang Sheikh Al-Azhar di bawah ini. Awal Mei 2018 Sheikh Agung Al-Azhar, Mesir, Grand Sheikh Ahmad Muhammad Ahmad Ath-Thayyeb berkunjung ke Indonesia. Itu kunjungannya yang kedua. Sebelumnya, pada 2016 ulama nomor satu dalam mazhab Sunni sedunia … Continue reading Masa’ Syekh Al-Azhar Bicara Syiah?

17 Tuduhan terhadap Syiah

Sudah lama Syiah menjadi 'terdakwa' atas berbagai macam hal yang membuatnya tersudut. Di antara tuduhan itu, berikut adalah 17 di antaranya. Tapi sebelum kita meninjauhnya lebih jauh, mari kita ulas beberapa prinsip di bawah ini. Untuk memudahkannya, ulasan di bawah disediakan dalam bentuk pertanyaan. 1. Pertama, apakah kita sepakat bahwa Al-Qur'an dijamin dan dijaga Allah … Continue reading 17 Tuduhan terhadap Syiah

Ikut Al-Shugairi Keliling Eropa

Wartawan Arab Ahmad Al-Shugairi, punya program televisi yang menarik berjudul "Khawatir" di stasiun TV Aram. Ia sering keliling dunia.           Beberapa tahun silam Al-Shugairi keliling Eropa, dan berhasil menunjukkan banyak pelajaran yang menarik -- khususnya yang terkait dengan nilai-nilai Islam, termasuk 'persaudaraan sesama Muslim'. Ahmad Al-Shugairi lahir di Jeddah, Saudi Arabia. Setelah lulus … Continue reading Ikut Al-Shugairi Keliling Eropa