Mengapa pada bulan Suro (Muharram) banyak yang tak mau menikah atau berpesta? Kenapa banyak yang solat dan haji tapi tetap korupsi? Bagaimana sebenarnya cara beragama intrinsik itu? Umat Islam sedunia memasuki tahun baru. Tapi tidak semua Muslimin bergembira memasuki tanggal 1 Muharram 1434 Hijriah ini. Bukan saja karena pada setiap pergantian tahun berarti umur kita … Continue reading Muharram
Muharram
