Rela pada Keputusan Tuhan -2 kunci dari Imam Ali as


Halaman Quran tulisan Imam Ali bin Abithalib as

Dua kata-kata Imam Ali bin Abithalib as berikut ini sangat menarik dan penting untuk pedoman hidup setiap Mukmin.



A.

من رضي با القضاء طاب عيشه

Barangsiapa ridho pada putusan Allah, maka akan indah (bagus) hidupnya.” Begitulah nasihat Imam Ali bin Abithalib (as).
Hal ini sejalan juga dengan perintah beliau, yg mengatakan:

B.

اذا لم يكن ما تريد
فارد ما يكون

Artinya, “Jika tidak engkau dapati yg kau inginkan, maka inginkan lah yang (telah) terjadi.”

Rupanya itu sebuah instruksi dari beliau. Jika kita menerapkan yang B itu, maka otomatis kita akan menjalani hidup seperti yang di atasnya (A). Agar bisa meraihnya, kiranya.kita dapat mengikuti sabda Rasulullah SAW yang mengajarkan agar kita sering membaca do’a berikut ini:


اله رضني بقضاءك

Wahai Ilaahi, jadikan daku rela (ridha) dengan semua putusan-putusan-Mu. Artinya, kita selalu membutuhkan kehadiran Allah agar selalu ridha dengan keputusan-Nya.

Silakan Beri Komentar

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s